Kembali Ke Atas
Gadget

Cara Menyimpan File Dengan Format PDF Pada WPS Office Presentasi

Afdal Rahendra
Oktober 10, 2022
0 Komentar
Beranda
Gadget
Cara Menyimpan File Dengan Format PDF Pada WPS Office Presentasi

Apakah kamu tahu cara menyimpan file dengan format PDF pada WPS Office presentasi ? Bagi kamu yang sering mengikuti seminar atau sering membuat slide presentasi, tentunya berkeinginan menyimpan presentasi tersebut dalam bentuk PDF agar mudah dibagikan ke orang lain. Akan tetapi banyak dari mereka yang tidak mengetahui bagaimana cara melakukan hal tersebut. Bahkan ada beberapa kasus yang saya temui, mereka langsung print presentasi tersebut sehingga menciptakan slide show print yang tidak sesuai dengan ukuran kertas. sebab itu pada pembahasan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana menyimpan presentasi tersebut agar menjadi PDF sehingga mudah kamu bagikan ke orang lain atau di cetak menggunakan WPS Office. Cara Menyimpan File Dengan Format PDF Pada WPS Office Presentasi Seperti yang kita ketahui bahwasanya dalam sebuah paket aplikasi perkantoran seperti Microsoft Office dan WPS Office dibekali dengan kemampuan untuk membuat file berformat PDF. Hal tersebut dibuat untuk mempermudah par
Baca selengkapnya

Penulis blog

Tidak ada komentar